Wednesday 11 November 2015

Kenbak-1 Personal Computer yang lebih tua 6 tahun dari apple 1 dilelang seharga RP 496 juta

File:Kenbak1.jpg


Kenbak-1 dianggap oleh Museum Sejarah Komputer dan Museum Komputer Amerika  untuk menjadi yang pertama "di dunia komputer pribadi". Hanya 40 mesin yang pernah dibangun dan dijual. Ini dirancang dan diciptakan oleh John Blankenbaker dari Kenbak Corporation di tahun 1970


Memori Kenbak-1 ini hanya berkapasitas 256 byte. PC tersebut juga hanya mampu melaksanakan beberapa ratus perintah per detik.




Perusahaan Kenbak sendiri ditutup pada tahun 1973. Ketika perusahaan Kenbak ditutup, sejumlah perangkat yang telah selesai dibuat terjual. Namun Blankenbaker menjaga prototipe dan dua perangkat yang sudah diproduksi, salah satunya adalah PC dengan nomor seri 183.

Peralatan lainnya diberikan kepada Museum Komputer Boston dan kemudian dipindahkan ke Museum Sejarah Komputer di Mountain View. Salah satu handle telah hilang pada model 183 ini sehingga telah diganti. Perangkat tersebut memiliki tiga sirkuit terpadu dan satu transitor yang digantikan.


Barang prasejarah men yang suka barang antik coba tuh.

0 comments:

Post a Comment